INOVASI PRODUK BATIK SEBAGAI UPAYA MEWUJUDKAN MASYARAKAT YANG SEHAT DAN SEJAHTERA DI MASA PANDEMI COVID19 DI KELURAHAN BANDUNG TEGAL SELATAN

Maulida Dwi Kartikasari, Dien Noviany Rahmatika, Sumarno Sumarno, Makmur Sujarwo, Sri Murdiati, Endang Sulistyaningsih, Ahmad Farihi

Abstract


Tujuan dari pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan pendampingan mengenai pentingnya inovasi produk batik tegalan dan edukasi bahaya covid19 pada masyarakat Kelurahan Bandung khususnya pengrajin batik tegalan. Pada masa pandemic saat ini diperlukan adanya inovasi produk batik tegalan agar pengrajin batik tegalan mampun bertahan. Selain itu, perlu pula adanya edukasi mengenai bahaya covid19 melalui pemasangan banner di titik kerumunan, serta pemasangan alat pencuci tangan injak. Adanya program pengabdian kepada masyarakat ini diharapkan masyarakah kelurahan Bandung khususnya pengrajin batik mampu bertahan di masa pandemic saat ini serta kesadaran menjaga pola hidup bersih sehat dapat lebih meningkat lagi.

Kata kunci: Batik Tegalan, inovasi, covid19, alat pencuci tangan

Full Text:

PDF

References


Hanoatubun, S. (2020). Dampak Covid–19 terhadap Prekonomian Indonesia. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1), 146-153.

LPPM Universitas Pancasakti Tegal. 2020. Pedoman Pelaksanaan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat.

.Mulyani, Sri dalam Diana Mariska (01/04/2020). Stimulus Aimed at Avoiding Recession as Covid-19 Hits Informal Sector Hard. https://jakartaglobe.id/business/stimulus-aimed-at-avoiding-recession-as-covid19-hits-informal-sector-hard. Diakses 16/04/2021.

Nailul Mona. (2020). Konsep Isolasi Dalam Jaringan Sosial Untuk Meminimalisasi Efek Contagious ( Kasus Penyebaran Virus Corona Di Indonesia ) Jurnal Sosial Humaniora Terapan., 2(2), 117–125

Rozelle, Scott; Rahimi, Heather; Wang, Huan; dan Dill, Eve (30/3/2020). Lockdowns are protecting China’s rural families from COVID-19, but the economic burden is heavy. https://www.ifpri.org/blog/. Diakses 11/4/2021

Sulaeman dan Supriadi.(2020). Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Desa Jelantik Dalam Menghadapi Pandemi Corona Virus Diseases–19 (Covid-19). Jurnal Hasil Pengabdian & Pemberdayaan kepada Masyarakat. Vol. 1No.1:12-17. http://ojs.ikipmataram.ac.id/index.php/jpu.

Susilawati, S., Falefi, R., &Purwoko, A. (2020). Impact of COVID-19’s Pandemic on the Economy of Indonesia. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 3(2), 1147-1156.

Strauss, Judy dan Raymond Frost, 2009, E-Marketing, 5th Edition, Prentice-Hall, Inc., Upper Saddle, NewJersey.




DOI: http://dx.doi.org/10.29040/budimas.v3i2.2097

Refbacks

  • There are currently no refbacks.