PENGAPLIKASIAN THEORY OF PLANNED BEHAVIOUR: PREDIKTOR NIAT TERHADAP PERILAKU PENGGUNAAN APLIKASI MOKA DI BAWAH MENTALITAS LOVE OF MONEY

Authors

  • Imelda Gondo Program Studi Akuntansi, Universitas Pignatelli Triputra, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.29040/jie.v8i2.12881

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan maksud tujuan untuk mengetahui predictor niat terhadap perilaku penggunaan aplikasi MOKA dibawah mentalitas Love of Money (LOM) dibantu dengan dasar Theory of Planned Behavior dalam mengelompokan kategori UMKM berdasarkan umur usahanya, yaitu kurang dari satu tahun dan lebih dari satu tahun. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kuantitatif yang datanya didapatkan berdasarkan hasil survei kuesioner. Populasi yang digunakan pada penelitian yaitu pelaku UMKM yang berada di wilayah Kota Surakarta. Untuk pengujian data dan hipotesis pada penelitian ini menggunakan Analisis Partial Lease Square (PLS). Berdasarkan hasil penelitian, factor-faktor yang menjadi pendukung seseorang menggunakan aplikasi MOKA yaitu hubungan kausalitas antara sikap terhadap perilaku penggunaan dan persepsi kontrol perilaku terhadap niat penggunaan. Dengan adanya variabel Love of Money ini tidak begitu mempengaruhi sikap dan perilaku individu untuk menggunakan aplikasi MOKA.

References

Ajeng, N. (2018). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Penggunaan T-Cash Pada Mahasiswa Universitas Islam Indonesia SKRIPSI Oleh : Nama No Mahasiswa: Ajeng Nurmalasari Fakultas Ekonomi Universitas Islam Indonesia Yogyakarta. 84.

Ajzen, I. (1991). The theory of planned behavior. Organizational Behavior and Human Decision Processes, 50(2), 179–211. https://doi.org/10.1016/0749-5978(91)90020-T

Ajzen, I., & Fishbein, M. (1977). Attitude-behavior relations: A theoretical analysis and review of empirical research. Psychological Bulletin, 84(5), 888–918. https://doi.org/10.1037//0033-2909.84.5.888

Astria, N. (2018). Peran Mediasi Niat Pembelian Pada Pengaruh Norma Subjektif dan Persepsi Kegunaan terhadap Perilaku Belanja Online. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 7(1).

Fatimah, S. (2019). UMKM Solo Digelontor Dana 5,8 M, Ini Perkembanganya. RRI EKONOMI. https://rri.co.id/surakarta/ekonomi/632981/umkm-solo-digelontor-dana-5-8-m-ini-perkembanganya

Ferinaldy, F., Muslikh, M., & Huda, N. (2019). Pengaruh Sikap, Norma Subjektif, Kendali Perilaku Dan Religiusitas Terhadap Intensi Menggunakan Uang Elektronik. Ekspansi: Jurnal Ekonomi, Keuangan, Perbankan Dan Akuntansi, 11(2), 211–222. https://doi.org/10.35313/ekspansi.v11i2.1531

Fishbein, M. (2005). The Influence of Attitudes on Behavior. The Handbook of Attitudes, January 2005, 187–236. https://doi.org/10.4324/9781410612823-13

Fishbein, M., & Ajzen, I. (2009). Predicting Changing Behavior and Predicting Behavior.

Ghozali, I. (2009). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS (4th ed.). UNDIP.

Hanifah. (2021). 5 Aplikasi Kasir Android Gratis Terbaik 2021 untuk UKM. https://www.99.co/blog/indonesia/aplikasi-kasir-android-gratis/

Hartono, J. (2008). Sistem Informasi Keperilakuan.

Heryanta, J. (2019). Pengaruh Behavioral Intention Terhadap Actual Use Pengguna GO-JEK Indonesia dengan Pendekatan Technology Acceptance Model dan Innovation Diffusion Theory. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB Universitas Brawijaya, 7(2).

Hill, R. J., Fishbein, M., & Ajzen, I. (1977). Belief, Attitude, Intention and Behavior: An Introduction to Theory and Research. Contemporary Sociology, 6(2), 244. https://doi.org/10.2307/2065853

Husniyati, A. (2018). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Niat Mahasiswa Akuntansi Untuk Melakukan Pengungkapan Kecurangan.

Lupita, R. (2017). Universitas Sumatera Utara 6. 1(2), 6–38.

Muchlis H, M. (2012). Pengaruh Sikap, Norma-Norma Subyektif dan Kontrol Perilaku Yang Dipersepsikan Nasabah Bank Terhadap Keinginan Untuk Menggunakan Automatic Teller Machine (Atm) Bank Bca di Kota Malang. 1, 13–28.

Mueller, D. J. (1992). Mengukur Sikap Sosial. Bumi Aksara.

Nurofik, N. (2013). Pengaruh sikap, norma subyektif, dan kontrol perilaku pada pengungkapan tanggung jawab sosial. Jurnal Akuntansi & Auditing Indonesia, 17(1), 43–56. https://doi.org/10.20885/jaai.vol17.iss1.art4

Prasetyo, W. B. (2016). Ribuan UKM Gunakan Aplikasi Sistem Kasir Moka POS. https://www.beritasatu.com/ekonomi/403058/ribuan-ukm-gunakan-aplikasi-sistem-kasir-moka-pos

Rahmatika, U., & Fajar, M. A. (2019). Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Minat Penggunaan Electronic Money: Integrasi Model Tam – Tpb Dengan Perceived Risk. Nominal: Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 8(2), 274–284. https://doi.org/10.21831/nominal.v8i2.26557

Santoso, B. (2020). Analisis Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Kecurangan Akademik (Pada Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta 2017-2018). Electronic Theses and Disertations, 1-11.

Tan, M., & Teo, T. S. H. (2000). Factors Influencing the Adoption of Internet Banking. Journal of the Association for Information Systems, 1(1), 1–44.

Tang, T. L.-P. (1988). Money Ethics Scale.

Tang, T. L. P., & Chen, Y. J. (2008). Intelligence vs. wisdom: The love of money, machiavellianism, and unethical behavior across college major and gender. Journal of Business Ethics, 82(1), 1–26. https://doi.org/10.1007/s10551-007-9559-1

Tang, T. L. P., & Chiu, R. K. (2003). Income, Money Ethic, Pay Satisfaction, Commitment, and Unethical Behavior: Is the Love of Money the Root of Evil for Hong Kong Employees? Journal of Business Ethics, 46(1), 13–30. https://doi.org/10.1023/A:1024731611490

Taylor, S., & Todd, P. A. (1995). Understanding information technology usage.pdf.crdownload.pdf. In Information Systems Research (Vol. 6, Issue 2, pp. 144–176). https://www.jstor.org/stable/23011007

Wardana, L. K. (2018). Pengaruh Love of Money Dan Iklim Etis Organisasi Terhadap Niat Melakukan Manajemen Laba. 5(1), 32–44.

Wiranita, I. (2019). Pengaruh sikap, norma subjektif, dan persepsi kontrol perilaku terhadap niat whistleblowing dengan persepsi dukungan organisasi sebagai variabel pemoderasi. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Downloads

Published

2024-04-01

How to Cite

Gondo, I. (2024). PENGAPLIKASIAN THEORY OF PLANNED BEHAVIOUR: PREDIKTOR NIAT TERHADAP PERILAKU PENGGUNAAN APLIKASI MOKA DI BAWAH MENTALITAS LOVE OF MONEY. JURNAL ILMIAH EDUNOMIKA, 8(2). https://doi.org/10.29040/jie.v8i2.12881

Issue

Section

Articles

Citation Check