PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL, PROPORSI KOMISARIS INDEPENDEN DAN GROWTH OPPORTUNITIES TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI

Authors

  • Fauzi Isnaen Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia, Indonesia
  • Fauzan Akbar Albastiah Universitas Bina Sarana Informatika, Indonesia, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.29040/jie.v8i2.13224

Abstract

Konservatisme akuntansi merupakan reaksi kehati-hatian (Prudent reaction) dalam menghadapi ketidakpastian yang terjadi dalam aktivitas ekonomi dan bisnis. Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan mengetahui pengaruh struktur kepemilikan manajerial, proporsi komisaris independen dan growth opportunities terhadap konservatisme akuntansi, objek dalam penelitian ini adalah perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode tahun 2017 - 2021. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah dengan teknik analisis kuantitatif. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah populasi sebanyak 24 perusahaan dan sampel sebanyak 8 perusahaan. Metode analisis yang digunakan adalah metode analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis dengan program SPSS versi 29. Hasil yang didapatkan dalam penelitian ini menyimpulkan bahwa struktur kepemilikan manajerial tidak berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi, proporsi komisaris independen berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi dan growth opportunities berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi.

References

Amaliyah, F., & Herwiyanti, E. (2019). Pengaruh kepemilikan institusional, dewan komisaris independen, dan komite audit terhadap nilai perusahaan sektor pertambangan. Jurnal Akuntansi, 9(3), 187–200.

Bimandama, J., Oktavia, R., Alvia, L., & Dewi, F. G. (2021). Pengaruh Proporsi Dewan Komisaris Independen, Struktur Kepemilikan Manajerial, Growth Opportunity, dan Pensiun CEO Terhadap Konservatisme Akuntansi (The Effect of The Proportion of Independent Commissioners, Managerial Ownership Structure, Growth Opportunity, and CEO Retirement on Accounting Conservatism). Seminar Nasional Stabek 5.

Cindy, C. P. (2022). Penerapan Pencatatan Akuntansi Persediaan Barang Dagang Berdasarkan PSAK No. 14 Pada Toko Online Shop CUTIESTORE.CO. SINOMIKA JOURNAL, 145-152.

Damayanty, P., & Masrin, R. (2022). Pengaruh struktur kepemilikan manajerial, leverage, financial distress dan risiko litigasi terhadap konservatisme akuntansi. Jurnal bisnis dan manajemen, 2, 17–35.

El-Haq, Z. N. S., Zulpahmi, & Sumardi. (2019). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Instutional, Growth opportunities, dan Profitabilitas terhadap Konservatisme Akuntansi. JURNAL ASET (AKUNTANSI RISET), 11, 315–328.

Enni Savitri. (2016). Pengaruh Struktur Kepemilikan Institusional, Debt Covenant Dan Growth Opportunities Terhadap Konservatisme Akuntansi. Jurnal Al-Iqtishad, 01, 39–54.

Hartyawan, I. F., & Kartika, A. (2023). Analisis Pengaruh Debt Covenant, Growth Opportunities, Dan Profitabilitas Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur Tahun 2016-2021. Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING), 6(2), 1845–1859.

Haryanto, E. (2020). Analisis faktor-faktor yang berpengaruh teradap konservatisme akuntansi. Jurnal ilmiah akuntansi, XVIII, 116–129.

Lutfiany, K. I., Hapsari, D. W., & Aminah, W. (2022). Pengaruh Konflik Kepentingan, Kepemilikan Manajerial, Dewan Komisaris Independen, dan Ukuran Perusahaan terhadap Konservatisme Akuntansi. SEIKO: Journal of Management & Business, 499-516.

Pambudi, J. E. (2017). Pengaruh kepemilikan manajerial dan debt covenant terhadap konservatisme akuntansi. Competitive Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 1(1), 87–110.

Putra, G. H., & Satria, D. N. (2022). Pengaruh Komisaris Independen Dan Kepemilikan Institusional Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan BUMN. Riset dan Jurnal Akuntansi, 3433-3444.

Putra, I. G. B. N. P., Sari, A. A. P. A. M. P., & Larasdiputra, G. D. (2019). Pengaruh kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial pada konservatisme akuntansi. WACANA EKONOMI (Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Akuntansi), 18(1), 41–51.

Rahman, Y. A. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia. Tsaqofah: Jurnal Pendidikan Islam.

Rahmawati, D. (2018). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemiliakan Institusional, Debt Covenant dan Growth Opportunities terhadap Konservatisme Akuntansi. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.

Sari, K. A. P. (2021). Pengaruh Struktur Kepemilikan Manajerial, Intensitas Modal, Ukuran Perusahaan Dan Growth Opportunities Terhadap Konservatisme Akuntansi. Hita Akuntansi Dan Keuangan, 2(4), 165–182.

Savitri, E. (2016). Konservatisme akuntansi (Musfialdi, Ed.). PUSTAKA SAHILA YOGYAKARTA.

Su’un, S. (2018). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Komisaris Independen, Leverage Dan Sales Growth Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Sistem Informasi, Manajemen Dan Akuntansi (SIMAK), 16(2), 142–165.

Tamur, G. M. (2022). Pengaruh Kepemilikan Institusional, Debt Covenant dan Growth Opportunity Terhadap Konservatisme Akuntansikuntansi. Akuntansi Dewantara, 72-83.

Tazkiya, H., & Sulastiningsih. (2020). Pengaruh growth opportunities, financial distress, ceo retirement terhadap konservatisme akuntansi: Studi empiris pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei tahun 2013-2017. Kajian Bisnis Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Widya Wihana, 13-34.

Utama, E. P., & Titik, F. (2018). Pengaruh Leverage, Ukuran Perusahaan, Kepemilikan Manajerial Dan Profitabilitas Terhadap Konservatisme Akuntansi (Studi Pada Subsektor Telekomunikasi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2011-2016). eProceedings of Management .

Yadnyana, I. K. (2018). Pengaruh Profitabilitas, Growth Opportunity, Likuiditas, Dan Struktur Modal Pada Nilai Perusahaan Ade Pratiwi Indasari. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 22.1, 714–746.

Downloads

Published

2024-05-27

How to Cite

Isnaen, F., & Albastiah, F. A. (2024). PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN MANAJERIAL, PROPORSI KOMISARIS INDEPENDEN DAN GROWTH OPPORTUNITIES TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI. JURNAL ILMIAH EDUNOMIKA, 8(2). https://doi.org/10.29040/jie.v8i2.13224

Issue

Section

Articles

Citation Check