ANALISIS TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) TERHADAP MINAT PENGGUNAAN MOBILE BANKING

Apay Safari, Anti Riyanti

Abstract


Kemajuan teknologi telah maju dengan pesat dan menyebar ke seluruh pelosok tanah air. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui minat seseorang dalam menggunakan sistem teknologi mobile banking dengan menggunakan teori Technology Acceptance Model (TAM) yang dikembangkan oleh Davis pada tahun 1989 sebagai model penelitian. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah pengguna Mobile Banking di Kota Bandung yang diperoleh dengan menggunakan teknik probability sampling: simple random yang berhasil diperoleh sebanyak 220 responden dan tehnik analisis menggunakan Smart PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa Perceived Usefulness dan Perceived Ease of Use berpengaruh terhadap Minat Menggunakan Mobile Banking dengan koefisien jalur sebesar berpengaruh terhadap minat menggunakan Mobile Banking. Keamanan Mampu Memoderasi Perceived Usefulness Terhadap Minat Menggunakan Mobile Banking. Namun Keamanan tidak mampu Memoderasi Perceived Ease of Use Terhadap Minat Menggunakan Mobile Banking di Kota Bandung.
Kata Kunci: Technology Acceptance Model (TAM), Keamanan, Niat Menggunakan Mobile Banking

Full Text:

PDF

References


Adiyanti, A. I. (2015). Pengaruh Pendapatan, Manfaat, Kemudahan Penggunaan, Daya Tarik Promosi, dan Kepercayaan terhadap Minat Menggunakan Layanan E-Money (Studi Kasus: Mahasiswa Universitas Brawijaya). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB, 3(1), 1–13. https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb/article/view/1590/1456

Agustino, L., Ujianto, & Yousida, I. (2021). Pengaruh Promosi, Persepsi Kemudahan Dan Persepsi Manfaat Terhadap Minat Penggunaan E-Wallet Dengan Kepercayaan Sebagai Variabel Mediasi Pada Pengguna E-Wallet Di Kota Banjarmasin. Kindai, 17(3), 401–422. https://doi.org/10.35972/kindai.v17i3.631

Anifa, F., Fadhila, N., Farida, I., Prawira, A., Akuntansi, P. S., Pendidikan, U., & Anifa, F. (2020). Tingkat Kemudahan dan Manfaat pada Penggunaan Layanan Go-Pay bagi Minat Pengguna di Indonesia. 03(01).

Darmawan, Y., & Kuntoro, A. (2022). Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan dan Kemudahan Terhadap Kecemasan Berkomputer Guru SMK Jurusan Akuntansi dalam Mengajar Praktikum Akuntansi …. Ekuitas: Jurnal Pendidikan …, 10(2), 392–399. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/EKU/article/view/54287%0Ahttps://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/EKU/article/download/54287/24366

Desita, W., & Dewi, G. A. K. R. S. (2022). Pengaruh Persepsi Kemanfaatan, Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Risiko, Promosi dan Fitur Layanan terhadap Minat Menggunakan Transaksi Non Cash pada Aplikasi Dompet Elektronik (E-Wallet). Jurnal Akuntansi Profesi, 13(01), 115–124.

Dewi, N. L. P. P., & Gorda, A. A. N. E. S. (2022). Intensi Minat Kaum Milenial Dalam Mengadopsi Layanan Pinjaman Online (Peer To Peer Lending). Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 22(22), 1–13.

Giovanis, A., Athanasopoulou, P., Assimakopoulos, C., & Sarmaniotis, C. (2019). Adoption of mobile banking services: A comparative analysis of four competing theoretical models. International Journal of Bank Marketing, 37(5), 1165–1189. https://doi.org/10.1108/IJBM-08-2018-0200

Giovanis, A., Tsoukatos, E., & Vrontis, D. (2020). Customers’ intentions to adopt proximity m-payment services: empirical evidence from Greece. Global Business and Economics Review, 22(1/2), 3. https://doi.org/10.1504/gber.2020.10026676

Giriani, A. P., & Susanti. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan, Fitur Layanan, dan Kemudahan Penggunaan terhadap Penggunaan e-Money. JAE: Jurnal Akuntansi Dan Ekonomi, 6(2), 27–37. https://doi.org/10.29407/jae.v6i2.15921

Haidar, A., Sari, R. C., & Harga, D. (2020). Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan, Perpsepsi Kemudahan Penggunaan, Harga, dan Pengaruh Sosial Terhadap Penerimaan Penggunaan Teknologi Pembayaran (OVO dan GoPay) Pada Jasa Layanan Transportasi Online. Jurnal Profita, 8(8). https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/profita/article/view/16923

Indrawan, N. M. M. R. D. I. G. A. (2022). Analisis Faktor yang Mempengaruhi Customer Loyalty dalam Menggunakan Uang Elektronik Berbasis Server. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 10(Vol. 10 No. 1 (2022)), 27–39. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/EKU/article/view/30306/22258

Irmadhani, & Nugroho, M. A. (2012). Pengaruh persepsi kebermanfaatan, persepsi kemudahan penggunaan dan. Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta, 1–20.

Kharisma, P., & Jayanto, P. Y. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Menggunakan E-Zakat dalam Membayar Zakat, Infaq, dan Sedekah. AKSES: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 16(1), 47–56. https://doi.org/10.31942/akses.v16i1.4471

Leiva, F. M., Climent, S., & Cabanillas, F. L. (2017). Determinantes de la intención de uso de las aplicaciones de banca para móviles: una extensión del modelo TAM clásico. Spanish Journal of Marketing - ESIC, 21(1), 25–38. https://doi.org/10.1016/j.sjme.2016.12.001

Munifa, A. (2019). Preferensi Penggunaan Uang Elektronik Pada Mahasiswa di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya Malang.(Studi pada Pengguna Gopay …. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB. https://jimfeb.ub.ac.id/index.php/jimfeb/article/view/6085

Novindra, N. P. B., & Rasmini, N. K. (2017). Pengaruh Kemudahan Penggunaan, Persepsi Kegunaan, Dan Computer Self Efficacy Pada Minat Penggunaan E-Spt. E-Jurnal Akuntansi, 19, 1116–1143.

Oztruk, A. B. (2016). Customer acceptance of cashless payment systems in the hospitality industry. International Journal of Contemporary Hospitality Management, 28(12), 1–23. https://www.emerald.com/insight/content/doi/10.1108/IJCHM-02-2015-0073/full/html?skipTracking=true

Ramadhan, A. F., Prasetyo, A. B., & Irviana, L. (2016). Persepsi Mahasiswa Dalam Menggunakan E-money. Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis, 13, 1–15. https://ejournal.unisnu.ac.id/JDEB/article/view/470/833

Saputro, B. D., & Sukirno, S. (2013). Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan, Kepercayaan, Kecemasan Berkomputer Dan Kualitas Layanan Terhadap Minat Menggunakan Internet Banking. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 2(1). https://doi.org/10.21831/nominal.v2i1.1647

Teoh, W. M., Chong, S. C., Lin, B., & Chua, J. W. (2013). Factors affecting consumers’ perception of electronic payment: an empirical analysis. Internet Research Vol. 23 No. 4, 2013 Pp. 465-485 r Emerald Group Publishing Limited, 34(1), 1–5.

Yaufi Andriyano, D. R. (2016). Kebermanfaatan , Persepsi Risiko Dan Kepercayaan Kasus Pada Nasabah Cimb Niaga Daerah Istimewa. Jurnal Profita, 1, 1–16.




DOI: http://dx.doi.org/10.29040/jie.v8i1.10490

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


echo 'slot gacor