PENGARUH MOTIVASI KERJA, BUDAYA ORGANISASI DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA DOSEN DAN KARYAWAN PADA AKADEMI AKUNTANSI SURAKARTA TAHUN 2013

Authors

  • Rukmini Rukmini STIE AAS Surakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.29040/jap.v15i01.214

Abstract

Motivasi  kerja  mempunyai  pengaruh  yang  signifikan    terhadap  produktivitas  kerja   dosen  dan  karyawan  AAS.  Budaya  organisasi  tidak  mempunyai  pengaruh  yang signifikan    terhadap    produktivitas  kerja    dosen  dan  karyawan  AAS.  Komitmen organisasi mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap produktivitas kerja  dosen dan  karyawan  AAS.  Terdapat  pengaruh  yang  signifikan  secara  simultan  antara variabel  independen  yang  terdiri  dari:  motivasi  kerja,  budaya  organisasi    dan komitmen organisasi terhadap produktivitas kerja  dosen dan karyawan AAS 

Kata Kunci : Motivasi, Produktivitas, Budaya Organisasi 

Downloads

Published

2014-07-28

How to Cite

Rukmini, R. (2014). PENGARUH MOTIVASI KERJA, BUDAYA ORGANISASI DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA DOSEN DAN KARYAWAN PADA AKADEMI AKUNTANSI SURAKARTA TAHUN 2013. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 15(01). https://doi.org/10.29040/jap.v15i01.214

Citation Check

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>